Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2010

Cara Memasang Yahoo Messenger pada blog

Dengan memasang widget YM pada blog, akan mempermudah pengunjung blog untuk berinteraksi dengan admin atau pemilik blog. Karena ada status YM offline seperti ini : Dan kalau online akan muncul : Jika Anda tertarik memasangnya. Berikut Caranya : 1. Login Blogger ---> Design ---> Page Elements 2. Add gadget / Tambah gadget ---> HTML/Javascript 3.  Copy kode dibawah ini lalu paste pada kotak HTML/Javascript <a href="ymsgr:sendIM? yahooid "> <img src="http://opi.yahoo.com/online?u= yahooid &amp;m=g&amp;t= 1 &amp;l=us"/> </a> Anda ganti yahooid dengan yahoo id Anda dan angka 1 merupakan status untuk YM Anda. Berikut Angka status untuk YM yang Anda inginkan, silahkan pilih : No. Status Offline Status Online 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 4. Jangan lupa Save Selamat Mencoba...

Cara Pasang Google Translate Toolkit pada Blog

Cara pasang google translate pada blog ada beberapa macam cara. Namun disini saya hanya memberi info cara pasang google translate melalui toolkit google translate itu sendiri. Berikut caranya : 1. Kunjungi translate.google.co.id 2. Klik Elemen Google Terjemahan , klik gambar untuk memperbesar      3. Pada tab Menerjemahkan Elemen Web klik Cobalah Sekarang       4. Pilih bahasa Blog Anda pada Page Language 5. Copy kode HTML 6. Login Blogger ---< Design / Layout ---< Tambah Gadget ---< HTML/Java script ---< Lalu Paste . 7. Save Sekian..

5 Tips Agar Menjadi Blogger Profesional

Untuk dapat menjadi seorang blogger yang dapat dikatakan profesional membutuhkan cukup waktu. Karena tidak hanya dibutuhkan kecakapan dalam IT (Information Technology) namun juga dibutuhkan pengalaman. Itulah mengapa saya katakan membutuhkan cukup waktu. Karena tidak bisa dipungkiri bahwa pengalaman sangat berperan penting di dalam kehidupan, khususnya disini adalah dunia blogging. Walaupun saya cukup cakap dalam bidang IT dan lumayan pengalaman dalam dunia blogging, namun saya masih perlu belajar lagi. Apalagi IT itu akan berkembang terus - menerus. Namun dari pengalaman saya selama di dunia blogging, saya akan bagi 5 Tips Agar Dapat Menuju Menjadi Seorang Blogger yang Pro. Berikut beberapa tips dari saya : 1. Pengalaman Tidak dapat dipungkiri bahwa pengalaman memberi kita banyak pelajaran. Khususnya dalam hal ini adalah blogging. Dengan adanya pengalaman yang kita miliki, selain menambah ilmu dapat juga menghindarkan kita dari kesalahan di masa lalu agar tidak terjadi lagi pada masa...

Cara Membuat Link, Text dan Tulisan Berkedip

UPDATE!!! HTML tulisan berkedip / blink  <blink> Tulisan Blink </blink> sudah usang ( obsolote ) untuk digunakan pada blog dan website. Jadi tidak berfungsi ( not supported ) pada browser IE, Chrome, Firefox, Safari dan Opera 15+. Untuk itu perlu ditambahkan CSS pada HTML blog Anda. Membuat Text, Tulisan dan Link Blink Langkah 1. Pada Template --> Edit HTML --> klik pada area kosong kotak Edit HTML dan  cari (CTRL+F) kode berikut: ]]></b:skin> atau </b:skin> Langkah 2. Tambahkan CSS Blink berikut di atas kode  ]]></b:skin> blink {   -moz-animation-duration: 500 ms;   -moz-animation-name: blink;   -moz-animation-iteration-count: infinite;   -moz-animation-direction: alternate;   -webkit-animation-duration: 500 ms;   -webkit-animation-name: blink;   -webkit-animation-iteration-count: infinite;   -webkit-animation-direction: alternate;   animation-duration: 500 ms;   animation...

Tips agar blog terkenal dan banyak pengunjung

Teman - teman blogger pasti sudah berjerih payah untuk posting - posting karya - karyanya. Dan tentunya ingin agar blognya itu terkenal dan ramai dikunjungi oleh orang - orang. Dengan begitu ada kepuasan tersendiri yang ada di dalam diri kita. Begitu bukan? Agar blog Anda bisa terkenal, Anda harus submit url blog Anda ke search engine seperti google, yahoo, dkk terlebih dahulu. Jika belum silahkan baca Cara Agar Blog Terdeteksi Search Engine (Google, Yahoo) . Jika sudah pernah disubmit, saya akan langsung berikan beberapa Tips Agar Blog Dapat Terkenal dan Ramai Dikunjungi Orang. Berikut tipsnya dari pengalaman saya selama nge-blog : 1. Sering - seringlah posting Setidaknya seminggu 2 kali. Dengan kita sering mem-posting artikel dan mem-publishnya, maka akan banyak arsip postingan kita di search engine. Dengan begitu akan lebih besar juga kemungkinan blog kita dalam pencarian google menjadi yang di atas. Tetapi perlu diingat, postinglah artikel yang berguna dan bermanfaat, karena orang ...

13 Cara Agar Blog Terlihat Profesional dan Menarik

Teman - teman blogger pasti ingin agar blognya terlihat menarik dan kelihatan profesional. Agar bila dilihat pengunjung blog, pengunjung blog tersebut jadi tertarik dan betah dengan blog kita. Untuk itu, posting kali ini akan memberikan beberapa Tips Agar Blog Terlihat Profesional. Selain itu mungkin sobat akan tertarik tentang Tips Agar Menjadi Blogger yang lebih Profesional . Berikut tips menurut pendapat pribadi dan berdasarkan pengalaman saya selama nge-blog dari tahun 2010 : 1. Postinglah hal - hal yang berguna ataupun konten yang bermanfaat Karena pengunjung yang datang ke blog kita karena ingin mendapatkan apa yang mereka cari. sehingga mereka akan puas dengan hasil yang didapat dari blog kita. Contoh seperti posting saya tentang Cara Agar Blog Terdeteksi Search Engine Google . Menarik, karena setiap blogger tentunya ingin agar blog mereka terdaftar pada mesin pencari (search engine).  2. Hindari memasang widget - widget yang berat loadingnya Seperti Jam , Kalender , dkk kar...

Cara Membuat Artikel Terbaru di Blogger

Sama seperti cara memasang recent comment atau koment terbaru pada blog. Sobat dapat menggunakan feedburner untuk memasang email subscribe ataupun membuat recent post atau artikel terbaru pada blog sobat. Sehingga blog sobat akan menampilkan artikel paling baru yang sobat telah publish. Untuk memasang recent post atau artikel terbaru pada blog, berikut langkahnya: 1. Layout --&gt:  Tambah gadget  --> Feed  (scroll ke bawah) lalu tambahkan alamat berikut dan continue . Tulisan  Merah  sobat ganti dengan alamat blog sobat. http:// www.dewainside.blogspot.com /feeds/posts/default 2. Atur judul dan berapa artikel yang ditampilkan sesuai keinginan sobat. 3. Save Selamat mencoba.

Cara Memasang Recent Comment di Blogger

Kegunaan feedburner sangatlah banyak dan dapat digunakan untuk Memasang Email Subscribe , Membuat Artikel Terbaru dan Membuat Recent Comment ataupun Komentar Terbaru pada blog. Pada posting kali ini saya akan menjelaskan cara Memasang Komentar Terbaru via feedburner pada blog. Caranya pun sangatlah mudah, sobat cukup mendaftarkan alamat url blog sobat ke feedburner terlebih dahulu. Kalau sobat belum mendaftarkannya, sobat dapat kunjungi --> www.feedbuner.com Recent comment atau komentar terakhir dapat menggunakan avatar atau image profile dari sang komentator. Anda dapat menbacanya di --> Memasang Recent Comment atau Komentar Terakhir dengan Avatar . Cara Memasang: 1.   Layout --> Tambah Gadget  -->  HTML/Java script --> beri nama Recent comment atau Koment terbaru   --> masukkan alamat url berikut ini: http:// dewainside.blogspot.com /feeds/comments/default Ganti tulisan yang berwarna merah dengan alamat url blog sobat Selesai.. Mudah...

Cara Mengetahui Harga Blog

Ingin mengetahui berapa harga blog kita? Pasti dari teman - teman blogger ada yang ingin tahu berapa sih harga blog kita setelah berapa lama kita nge-blog. Harga blog sendiri itu menampilkan berapa harga yang sebanding dengan blog yang kita buat. Biasanya, makin terkenal blognya makin mahal juga harganya. Untuk Mengetahui Harga Blog kita, ada 3 pilihan web yang saya berikan. Dan masing - masing web memberikan hasil harga yang berbeda bagi blog Anda. Diantaranya : 1. http://checkwebsiteprice.com Memasukkan URL blog sobat --> Captcha --> Check 2. http://www.websitepricecheck.com/ Masukkan URL blog sobat -->  Lookup 3. http://www.siteprice.org Masukkan URL blog sobat -->  Calculate Dari ketiga web tersebut memberikan harga yang berbeda bagi blog Anda, perhitungan blog sobat ataupun website lainnya dari page rank, alexa rank, ataupun rank popularity lainnya. Semua hasil dalam mata uang US Dollar ($). Dulu ada website yang menggunakan IDR (Rp) namun website ter...

Cara mengecek jumlah back link

Bagi para blogger yang sudah lama terjun di dunia blogging tentu sudah tidak asing dengan yang namanya back link. Namun bagi para pemula pasti muncul pertanyaan apa itu back link? Bagi pemula yang pintar bahasa inggris mungkin berpikir back = belakang  sedangkan link = sebuah url suatu web. Kalo bahasa inggris pasti memiliki beragam makna. Nah, yang dimaksud back link ini adalah suatu link yang berisikan alamat web, blog, ataupun alamat url lainnya milik kita yang ada di web atau blog milik orang lain. Kenapa seperti ini? Karena dengan adanya back link, blog kita akan lebih tinggi kemungkinannya dalam pencarian di search engine . Back link itu ada dua jenis, yakni One way n' Two way back link. Yang dimaksud One way back link itu link situs kita terpasang di situs orang lain atau sebaliknya. Sedangkan Two way back link itu saling memasang link situs masing - masing ke situs lainnya atau yang dinamakan Link excange. Tujuan dari back link itu adalah meningkatkan page rank situs kit...